Kisah Orang Majus

Kisah Orang Majus menyatakan bahwa Allah bekerja dalam berbagai cara untuk menyatakan kehendak-Nya. Jika kepada para gembala Allah menyatakan berita Natal melalui malaikat, kepada orang Majus—yang tentunya tidak mengenal dan percaya akan keberadaan makhluk surgawi—Allah berbicara melalui pengetahuan mereka. Sekali lagi, Allah bekerja tidak hanya melalui satu cara. Allah menyapa Read more…

Menjadi Saksi

Siapakah Allah dalam benak Saudara? Pribadi macam bagaimanakah yang ada dalam pikiran Saudara? Sebagian orang memandang Allah sebagai Pribadi Yang Mahakasih sehingga tidak perlu menjaga kekudusan hidupnya. Pokoknya: Allah itu mahakasih, asal kita minta ampun kepada-Nya pasti Dia akan memberikannya. Salah-salah dikit, nggak apa-apalah! Allah tahu kok bahwa kita ini Read more…