Selamat Pagi, Pak Bos!
Jika direnungkan bahwa kitalah bos atau tuan bagi diri sendiri. Kita bisa memutuskan membangun komunikasi atau beralih jadi robot.
Jika direnungkan bahwa kitalah bos atau tuan bagi diri sendiri. Kita bisa memutuskan membangun komunikasi atau beralih jadi robot.
H.A. Oppusunggu: media menyampaikan serangkaian kalimat yang adab dan santun untuk mengomunikasikan informasi sedemikian rupa, sehingga dapat dengan jelas diterima dan dimengerti oleh komunikan.
Habakuk yang menuliskan penglihatan dari Allah, meneguhkan bahwa penulisan yang baik, yang menjadi muatan komunikasi Kristen dari kehidupan kristiani, memberikan penglihatan juga bagi pembacanya.
Salah satu bagian yang sepertinya hilang dari buku ini adalah bagaimana visi Kristen itu muncul di dasar kerinduan seorang penulis. Sebuah alasan yang cukup mendalam, seperti Nabi Habakuk yang diperintahkan menjadi saksi dan penulis dari sebuah penglihatan akan masa depan yang Tuhan karuniakan.
Diperlukan adalah lebih banyak guru-guru pembelajar menjadi penulis yang mampu menceritakan dan menularkan visi mulia guru untuk mencerdaskan kehidupan bangsa.
Bagaimana jadinya bila anak muda ”masuk” penjara? Itulah yang terpikir ketika saya melihat banyak sobat muda berada di balik jeruji penjara. Saya baru menekuni pelayanan ini, inilah awal cerita saya. Apa jadinya bila ada anak muda ikut dalam pelayanan penjara, mengunjungi para sobat muda di sana. Sobat muda yang kini Read more…
Semua orang mendapat upahnya, baik para murid juga orang-orang yang menerima dan menyambut misi perwakilan tersebut, bahkan seseorang yang paling kecil sekalipun. Mengapa, karena dia adalah murid yang diutus.
Kemitraan dalam Pelayanan Manusia butuh hikmat. Itu hanya bisa didapat kala menjangkarkan hati, pikiran, dan tubuhnya hanya pada Allah. Sayangnya, tak sedikit orang mengabaikannya, kita perlu hikmat Allah dalam menjalani hidup ini. Pada Masa Raya Paskah pada tahun ini, Tangan Terbuka Media bermitra dengan Pokja PLP PGI, bergandeng tangan untuk Read more…
Perjumpaan bisa saja terjadi dengan sarana komunikasi yang terbatas ketika ketulusan dan kejujuran terbangun, disanalah ada wajah Kristus hadir.
Mereka menyelesaikan sebuah program baca tuntas, tak ubahnya atlit yang melatih otot kaki dan paru-parunya. Mereka dipersiapkan untuk perlombaan iman dalam kehidupan yang nyata. Mereka adalah pemenang-pemenang dalam Tuhan.